Album "Ujian Praktek 2024"

Deskripsi : Ujian praktik dilaksanakan sebagai upaya dalam meningkatkan keterampilan siswa. Ujian ini adalah bagian dari proses dalam pembentukan kreatifitas siswa, Pada pelaksanaannya setiap siswa di tuntut untuk menampilkan sebuah karya baik buatan sendiri atau kelompok hal ini wajib untuk dilakukan sebagai syarat kelulusan. Pelaksanaan ujian praktik dilakukan dengan tujuan untuk : mengukur mutu dan pencapaian hasil belajar psikomotor, kecakapan dan keterampilan peserta didik pada akhir jenjang satuan pendidikan pada mata pelajaran yang telah ditentukan, juga mempertanggungjawabkan pelaksanaan pembelajaran, kecakapan dan keterampilan. Ujian praktek yang diadakan di SD Muhammadiyah Lemahbang yaitu, IPA membuat tata surya, SBdP Membuat Ecoprint, Bahasa Indonesia menyanyi lagu Nasinal dan Daerah, Bahasa jawa Pidato dan Sesorah, Tahfidz, Sholat, wudhu, menulis arab, baca Al-Qura'an, dan Memasak.

Kegiatan

Berita

Copyright © 2019 Dinas Pendidikan, Pemuda, dan Olahraga Gunungkidul